SMK NEGERI 1 KEBUMEN



:: SEJARAH SINGKAT DARI SMK N 1 KEBUMEN ::


          SMK N 1 Kebumen didirikan  pada tanggal 1 Januari 1967 atas surat ijin Kepala Depdikbud Jawa Tengah. Awalnya, Sekolah ini bernama SMEA N Kebumen di jalan pramuka. Pada tahun 1984, SMEA N pindah ke gedung baru di jalan  Cemara no. 37 sampai sekarang.  SMK N 1 Kebumen resmi bersertifikat ISO 9001 : 2008 dari PT TUV Rheinland Indonesia pada tanggal 3 Maret 2010 sebagai institusi  pendidikan berbasis Bisnis & Manajemen dan  TIK. Hal ini menunjukkan bahwa sekolah ini telah memiliki sistem pengelolaan manajemen   dan administrasi pendidikan yang bermutu.  Setiap program study telah menjadi tempat uji kompetensi dan sertifikasi. Ini berarti semua siswa harus kompeten dalam bidang jurusan  nya masing masing.  Teaching factory adalah salah satu cara mela tih siswa merakit komputer atau lap top. Bisnis Center adalah laboratorium pemasaran  untuk melatih siswa menjadi wirausaha yang........BACA SELENGKAPNYA


Share this article :
 
Comments
0 Comments

Post a Comment
 
Support : Creating Website | Osleh Template | Osleh Template
Copyright © 2016. OSLEH . NET - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Osleh Template
Proudly powered by Blogger